Jumat, 19 Desember 2008

ABSTRAKSI DATA

ABSTRAKSI DATA


Abstraksi data merupakan tingkatan/level dalam bagaimana melihat data dalam sebuah sistem basis data.
Ada 3 level abstraksi data :

  • Level Fisik (Physical Level) –Internal Level
  • Level Logik/Konseptual (Conceptual Level)
  • Level Penampakan (View Level) –External Level

Physical Level –Internal Level merupakan level terendah, yang menunjukkan bagaimana sesungguhnya suatu data disimpan. Pada level ini, pemakai melihat data sebagai gabungan dari struktur dan datanya sendiri.
Conceptual Level Menggambarkan data apa yang sebenarnya disimpandalam basis data dan hubungannya dengan data yanglain.
View Level –External Level Merupakan level tertinggi, hanya menunjukkansebagaian dari basis data sesuai dengan kebutuhanuser, bagi user yang menggunakan terasa sebagai satukesatuan data yang kompak.

0 komentar:

 
BASIS DATA © 2007 Template feito por Templates para Você